Jumat, November 22, 2024
Uncategorized

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Makassar Terapkan Digital ID di Semua Kecamatan

Inetnews.co.id, Makassar | Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Makassar dalam waktu dekat akan mensosialisasikan digital id.

Olehnya itu, sebagai langkah awal Disdukcapil terlebih dahulu akan mengunjungi kantor-kantor Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kota Makassar.

Tapi kalau diberi izin untuk sosialisasi ke warga Makassar. Maka kami akan sosialisasi ke setiap kecamatan-kecamatan,” ungkap Kepala Disdukcapil Kota Makassar, Muh Hatim, Rabu (14/12/2022).

InsyaAllah saya akan konsultasi dengan Pak Walikota mohon ijin, agar dibuatkan surat edaran untuk pengaktifan (digital id) ke setiap ASN dan Laskar pelangi di Pemkot Makassar,” bebernya.

Lebih lanjut ia mengungkapkan bawa, tentu dalam pengajtifan digal id ini masih terdapat beberapa kendala. Salah satunya harus tersedia jaringan internet.

“Kendalanya aplikasi digital id ini baru tersedia di android atau Play Store belum di App Store,” tutur Hatim.

“Selain itu domisili, karena ada ASN lingkup Makassar yang tinggal di luar Makassar dan ini juga menjadi kendala,” pungkasnya.

Related Posts

1 of 42

Leave feedback about this

  • Quality
  • Price
  • Service

PROS

+
Add Field

CONS

+
Add Field
Choose Image